search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Budayawan Dharma Santika Putra Berpulang
Jumat, 21 Januari 2022, 17:00 WITA Follow
image

beritabali/ist/Budayawan Dharma Santika Putra Berpulang.

IKUTI BERITAJEMBRANA.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITAJEMBRANA.COM, JEMBRANA.

Budayawan yng akrab dipanggil Bang DS (Dharma Santika Putra) pemilik Pondok Seni Praba Gita yang dicetuskan banyak melahirkan seniman yang sangat berbobot hingga kini. 

Beliau adalah panutan bagi para seniman sastra bahkan kancah di dunia seninya sangat jitu dan apik. Kini beliau telah tiada sejak mengalami penyakit stroke hingga berminggu-minggu dirawat di RSUP Sanglah. Tuhan memilihnya sebagai manusia terbaik, sastrawan, seniman dan budayawan yang tak pernah rapi ketika berorasi dihadapan para pejabat sekalipun. Kritis dalam menulis dengan coretannya yang terakhir yaitu lubang kunci. 

Satu budayawan Bali Barat pergi untuk selama-lamanya, tidur abadinya melekatkan kita sebagai perjalanan hidup dan mengingatnya dengan karya serta cuitannya. 

Fenomenal di kalangan anak muda Loloan juga tercetus dengan kalimat yang tak pernah lepas dari ingatan kita semua yaitu "Iqro" berarti bacalah. Perlakukan ini tak hanya para kalangan anak muda bahkan sahabat dan sanak saudaranya serta anaknya pun diingatkan dengan bahasa "bacalah".

Beliau terakhir menjabat Kabid Kesbangpol dan selalu mengisi banyak acara sehingga lupa akan lelahnya, lupa akan kesehatannya akan tetapi yang diingat hanyalah berkarya dan berkarya, walau tak bermakna. 

Sentilannya yang jitu adalah jadilah pejabat, walau tak bermakna. Tuhan lebih menyintai sosoknya dengan lugas, dan ketegasannya. Selamat jalan seniman dan budayawan Bali Barat, tidurmu banyak mengisahkan perjalanan hidup.

Editor: Robby Patria

Reporter: Jimmy

Banner

Iklan Sponsor



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritajembrana.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Jembrana.
Ikuti kami